Selanjutnya Merupakan artikel tentang [Pengertian] Improvisasi dalam Pementasan Sebuah Drama, Improvisasi, [Pengertian] Improvisasi, Pada pembelajaran yang lalu, kalian telah berlatih memerankan drama dengan naskah. Kali ini kalian akan berlatih kembali, sehingga akan memperdalam kemampuan kalian, tapi tidak menggunakan naskah secara utuh melainkan Bermain Peran dengan Improvisasi, bermain peran, improvisasi, teks drama.
Sebuah daerah perkampungan di kaki bukit. Datang dua orang laki-laki ke rumah Mustafa dengan muka yang cemberut! Margono - “Sekarang apa lagi alasanmu, Mustafa?” (Margono yang datang pada hari ketika kerbau itu melahirkan. Dia ingat orang itu membentak ayahnya di kandang kerbau)
[Pengertian] Improvisasi
Improvisasi merupakan cara pengungkapan yang dilakukan secara spontan atau tanpa terencana terlebih dulu. Biasanya drama yang bersifat improvisasi hanya menggunakan kerangka naskah yang menyajikan kronologi cerita.
Bermain Peran dengan Improvisasi
Dalam hal ini, kalian perlu melakukan teknik improvisasi. Improvisasi merupakan cara pengungkapan yang dilakukan secara spontan atau tanpa terencana terlebih dulu. Biasanya drama yang bersifat improvisasi hanya menggunakan kerangka naskah yang menyajikan kronologi cerita.Perhatikan contoh kerangka naskah berikut ini!
Suatu ketika di sebuah perkampungan terjadi perselisihan antara dua keluarga, yaitu keluarga Mustafa dengan Margono. Perihalnya adalah masalah utang piutang. Pada saat itu Margono hendak menagih utang kepada Mustafa, sebagaimana Mustafa telah menjanjikan untuk melunasinya dengan seekor kerbau. Namun, saat itu Mustafa berkelit dengan alasan kerbaunya sedang menyusui.Berdasarkan kerangka tersebut, kalian dapat mengembangkannya menjadi sebuah cerita drama dengan teknik improvisasi, sebagaimana contoh berikut.
Sebuah daerah perkampungan di kaki bukit. Datang dua orang laki-laki ke rumah Mustafa dengan muka yang cemberut! Margono - “Sekarang apa lagi alasanmu, Mustafa?” (Margono yang datang pada hari ketika kerbau itu melahirkan. Dia ingat orang itu membentak ayahnya di kandang kerbau)